Jangan
berkata seperti itu..
Sungguh
tidak satu kalipun aku menyalahkanmu atas rasa sakit yang ku alami
Tidak,
aku tidak menyalahkanmu
Ini
murni kesalahanku
Kesalahanku
sendiri
Jadi
ku mohon berhentilah menyalahkan dirimu sendiri
Jangan
terluka karena kata-kataku
Jangan
memikirkan rasa sakitku
Aku
akan menanggungnya
Aku
cukup mampu menanggungnya
Jadi
ku mohon berhentilah menyalahkan dirimu sendiri
Pasuruan, 29
September 2017